PPID Kab. Malang mendapat Cindera Mata Dari Kementrian Kominfo atas keberhasilan Pemerintah Kab. Malang dengan terbentuknya PPID Pembantu di semua jajaran SKPD.
Kami menjadi salah satu bagian dari prestasi tersebut dan yg menerima secara langsung cindera mata tersebut.
Kami menerawang jauh dari ketinggian Hotel Milenium Jakarta, dengan penuh harap semoga di Pemerintah Kabupaten Malang menjadi Pemerintahan yang Terang Benderang.
Pemerintahan yang terang benderang artinya ;
- Adanya transparansi di semua SKPD yg sudah terbentuk PPID;
- Adanya fasilitasi kemudahan akses bagi masyarakat tentang informasi;
- Perlindungan hukum bagi masyarakat tentang hak untuk mendapatkan informasi yg di butuhkan sesuai ketentuan Undang - undang;
- Keseriusan pemerintah dalam hal mensosialisasikan Undang - Undang No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik;
- Adanya papan nama PPID Pembantu pada semua Satker;
Pemerintahan yang terang benderang pastinya akan di sambut suka cita oleh Masyarakat Kab. Malang, dengan adanya beberapa hal yg tersebut di atas sebagai Pemerintah Yang terang benderang Masyarakat akan berpartisipasi aktif dalam pemerintahan karena tahu dari semua program SKPD, Masyarakat akan menjadi cerdas karena adanya kemudahan mendapatkan informasi yg di butuhkan, adanya keberanian bagi masyarakat manakala ada pelayanan , pelaksanaan Program atau pejabat yg tidak taat hukum masyarakat akan melaporkan ke Pihak yang berwajib, Keseriusan Pemerintah untuk mensosialisasikan Undang - undang tersebut menunjukan Pemerintah yg bersih dan Komitmen memimpin Pemerintah yang tidak Korup dan Pemasangan Papan Nama PPID PEMBANTU pada semua satker menjadi salah satu tolok ukur perwujudan keseriusan Pemerintah.
Ingat tahun 2015 sebagai tahun Pengadilan Tuhan bagi mereka yg melanggar ketentuan Agama, salah satunya perbutan Korupsi yg akan mendapat Pengadilan, semoga kita semua utamanya bagi kita yang dududk di pemerintahan mari saling mengingatkan malakala ada saudara kita berprilaku korup dan sejenisnya kita arahkan untuk menjadi Pegawai yg amanah Amiiiiinnnnnn
Tidak ada komentar:
Posting Komentar